Paragraph berguna
untuk membuat alenia kalimat. Di dalam dokumen latex, paragraf dipisahkan satu
dari yang lain oleh satu atau beberapa baris kosong atau perintah \par. Jika
dalam sebuah paragraf ada baris yang ingin dimulai dengan baris baru tanpa
memulai paragraf baru, maka paragraf sebelum baris baru ini diakhiri dengan
perintah \\ atau \newline.
Sedangkan Tabel dalam latex cara
menuliskan perintahnya harus ditempatkan diantara \begin{table} dan
\end{table}. Ada
beberapa hal yang harus diketahui tentang format perintah membuat tabel dalam
latex, yaitu:
a. \begin{table}[htbp] : untuk mengatur
posisi tabel dan tulisan pada suatu halaman dengan format tertentu.
- h : tabel diletakkan persis ditempat perintah tsb
dituliskan
- t :
tabel diletakkan dibagian atas halaman
- b : tabel
diletakkan dibagian bawah halaman
- p : tabel diletakkan pada halaman khusus yang hanya
memuat tabel itu
b. \begin{center} : untuk mengatur
tabel terhadap posisi tepi dokumen.
c. \begin{tabular}{|c|l|r|} : untuk
menggambar 3 kolom tabel. { c | l | r } mewakili alignment center, left, dan
center untuk setiap kolomnya.
d. \hline : untuk membuat potongan
garis horizontal atau membuat garis per 1 record.
e. \Caption{Judul Tabel}: untuk
memberikan judul tabel.
Bentuk
umum dari Paragraf dan Tabel dalam LATEX ?
-Bentuk
umum dari paragraf dalam latex :
\begin{ }
Isi
paragraf
\end{ }
-Bentuk
umum dari tabel dalam latex :
\begin{table}[htbp]
\begin{center}
\begin{tabular}{|c|l|r|}
\hline
Judul Kolom 1 & Judul Kolom 2 & Judul Kolom 3 \\
\hline
Isi Baris 1 Kolom 1 & Isi Baris 1 Kolom 2 & Isi Baris 1
Kolom 3 \\
Isi Baris 2 Kolom 1 & Isi Baris 2 Kolom 2 & Isi Baris 2
Kolom 3 \\
\hline
\end{tabular}
\caption{Contoh Tabel}
\end{center}
\end{table}
Contoh
program latex buat Paragraf dan Tabel ?
-Membuat
paragraf
\begin{dokumen
putri}
LATEX Merupakan suatu
perangkat lunak pengolah kata yang dibuat oleh Donald E.
\end{dokumen putri}
-Membuat Tabel
\begin{table}[htbp]
\begin{center}
\begin{tabular}{|c|l|r|}
\hline
Nama & NPM & KELAS \\
\hline
Putri & 151111111 & 1ka02 \\
Wijayanti & 1511111111& 1ka02 \\
\hline
\end{tabular}
\caption{LATIHAN
1}
\end{center}
\end{table}
Sumber :
imranzulmi.blogspot.com/2011/04/paragraph-pada-latex.html
brianhand93.blogspot.com/2012/01/latex.html
saya sudah follow blog anda gan, follow back yah... !!!
BalasHapusberkunjung juga pada blog saya, saya juga mempunyai informasi mengenai latex : http://information-attract.blogspot.com/2013/06/scrift-program-latex-tabel-matematika.html
tengkyu banget nih atas postingannya ~
BalasHapus